Kamis, 21 Mei 2020

Ada 109 Warga Penataan Tersenyum karna Dapat BLT

PASURUAN, BeritaCakrawala.co.id - Pembagian bantuan tunai langsung (BLT) Rp.600.000,- hari ini di salurkan oleh pemerintah(pemdes) penataan kecamatan Winongan kabupaten Pasuruan, Jumat ( 22/05/2020).

Acara pembagian BLT di pimpin langsung oleh kepala desa(Kades) Penataan Akhmad Isnaeni yang di dampingi ketua BPD pemerintah desa serta babinsa dan Babinkamtibmas penataaan.

Sementara,Kepala Desa Penataan Pak Is Nama Sapaan  mengatakan hal ini adalah bantuan Blt yang Sumbernya Dari Dana Desa (DD) periode april 2020, untuk di periode Mei 2020.

"Ada 109 orang yang menerima manfaat dampak covid-19 ini, yang di bagikan di balaidesa Penataan dengan tertib dan mematuhi protokol kesehatan dengan memakai masker, jaga jarak, dan cuci tangan" Pungkasnya.(USN)
Share:

0 comments:

Posting Komentar

Link Berita

Definition List

Unordered List

Support